Ladyboy, Shemale atau Tranny adalah istilah bagi pria yang berpenampilan dan berperilaku seperti wanita.
Ladyboy, Shemale atau Tranny yang di Indonesia dikenal juga dengan istilah waria/banci/bencong, adalah mereka yang secara psikologis merasa dirinya seorang wanita yang terjebak dalam tubuh pria.
Fenomena ladyboy di banyak negara sudah dianggap biasa bahkan pada beberapa negara, Thailand misalnya, secara resmi mengakui ladyboy sebagai gender ketiga selain pria dan wanita atau yang lebih dikenal dengan sebutan Kathoey.
Kemajuan di bidang kedokteran, terutama pada bidang operasi bedah plastik yang semakin canggih belakangan ini membuat para ladyboy ini leluasa mengotak-atik "perangkat keras" maupun "perangkat lunak" mereka. Hasilnya sungguh mengagumkan. Sangat sulit untuk membedakan para ladyboy yang sudah menjalani proses transisi ini, kecantikan mereka tidak kalah bahkan terkadang melebihi wanita asli.
Namun sayangnya, tidak kurang banyaknya pula ladyboy-ladyboy yang justru mengalami krisis kejiwaan parah. Mereka menjalani transisi tapi akhirnya malah terperangkap dalam dunia prostitusi atau industri pornografi.
Oleh karena itu, ketika dunia menyaksikan tampilnya ladyboy-ladyboy yang memiliki kualitas pribadi dan prestasi mengagumkan, tak pelak mereka segera meraih simpati publik dan menjadi role model bagi keberadaan ladyboy-ladyboy lainnya.
Hal itu seperti apa yang dikatakan oleh Belle Nuntita dalam sebuah wawancara dengan Time Out Hongkong:
"Semua ladyboy bangga dan mendukungku habis-habisan, dan aku tidak pernah lupa darimana aku berasal."
Artikel berikut merupakan pengembangan dari postingan yang pernah kami unggah sebelumnya yang berjudul 10 Ladyboy Asia Paling Cantik. Dengan alasan postingan tersebut termasuk dalam kelompok postingan terpopuler selama berbulan-bulan, membuat kami tergerak untuk melengkapi detail informasi dari ke 10 Ladyboys yang secara eksplisit diakui sebagai Ladyboy tercantik dengan segudang prestasi. Dan inilah peringkat kelima dalam daftar kami:
Baca juga: 10 Ladyboys Asia Paling Cantik
5. Alicia Liu
Alicia Liu lahir di Taoyuan County (sekarang Kota Taoyuan), Taiwan pada 12 Juni 1986. Dia adalah model dan artis televisi Taiwan. Meski memiliki banyak nickname, dia lebih dikenal dengan nama tenar, Liu Xun-ai dan Xiao Ai.
Seperti semua ladyboy, Alicia Liu terlahir sebagai anak laki-laki dan diberi nama Zi-hua. Tidak banyak informasi yang ada tentang masa kecil Alicia Liu kecuali seperti yang sudah-sudah, ia juga mengalami krisis gender dalam usia yang masih belia. Tidak diketahui pula apa pemicunya dan kenapa hal itu bisa terjadi.
Namun yang pasti dikisahkan bahwa sejak ia masih bersekolah, Liu sudah terbiasa mengidentifikasikan dirinya sebagai perempuan. Liu biasa menggunakan WC wanita di sekolah padahal ia seorang laki-laki. Ia pun lebih sering mengenakan rok daripada celana saat pergi ke sekolah. Akibatnya, dia kerap mengalami gangguan dan perundungan (bullying) yang dilakukan oleh teman-teman sekolahnya.
Lulus sekolah Liu bekerja sebagai model majalah dan aktris pada sebuah program parodi televisi. Melalui acara parodi TV inilah namanya mencuat dan mulai terkenal sebagai model dan artis cantik. Awalnya semua terlihat lancar sampai pada awal tahun 2010. Dunia entertainment Taiwan dilanda kegemparan oleh sebuah rumor online tentang identitas gender asli Alicia Liu (why?, why is it always happened again?).
Seorang mantan teman satu sekolahnya dahulu (ada yang menyebutkan bahwa dia adalah adik kelas, namun beberapa lainnya menyebutkan teman sekelas), menyebarkan sebuah foto kelulusan yang ternyata adalah foto Liu saat masih SMA. Dalam foto tersebut, Liu berada di daftar kelompok alumni laki-laki!.
Untuk meredakan kehebohan yang diakibatkan oleh rumor itu, Liu kemudian mengadakan konferensi pers. Dalam jumpa pers tersebut, Liu belum secara langsung mengakui bahwa ia adalah seorang Transgender. Ditanya soal kontroversi yang menimpanya, ia hanya menjawab:
"Saya senang menjadi wanita, tak peduli apapun masa lalu saya."
Dalam kesempatan itu pula, Liu menunjukan KTP Taiwan-nya. Dalam KTP tersebut tertera jenis kelamin Liu adalah wanita yang artinya secara hukum, negara Taiwan mengakui bahwa ia adalah seorang wanita!.
Seminggu kemudian, ketika diwawancarai oleh "China Times", barulah Liu menegaskan bahwa ia memang seorang Trangender. Liu juga mengatakan:
"Untuk go public dengan perubahan jenis kelamin, lebih merupakan bantuan untuk saya daripada rintangan, dan hal itu tidak mempengaruhi kehidupan saya".
Liu juga mengatakan bahwa ia mendapat dukungan sepenuhnya dari keluarga, teman-teman dan agencynya.
Lihat juga video jumpa pers Alicia Liu dibawah ini dimana dia menunjukkan KTP wanitanya sekaligus ajang mempromosikan official blognya:
Ladyboy, Shemale atau Tranny yang di Indonesia dikenal juga dengan istilah waria/banci/bencong, adalah mereka yang secara psikologis merasa dirinya seorang wanita yang terjebak dalam tubuh pria.
Fenomena ladyboy di banyak negara sudah dianggap biasa bahkan pada beberapa negara, Thailand misalnya, secara resmi mengakui ladyboy sebagai gender ketiga selain pria dan wanita atau yang lebih dikenal dengan sebutan Kathoey.
Kemajuan di bidang kedokteran, terutama pada bidang operasi bedah plastik yang semakin canggih belakangan ini membuat para ladyboy ini leluasa mengotak-atik "perangkat keras" maupun "perangkat lunak" mereka. Hasilnya sungguh mengagumkan. Sangat sulit untuk membedakan para ladyboy yang sudah menjalani proses transisi ini, kecantikan mereka tidak kalah bahkan terkadang melebihi wanita asli.
Namun sayangnya, tidak kurang banyaknya pula ladyboy-ladyboy yang justru mengalami krisis kejiwaan parah. Mereka menjalani transisi tapi akhirnya malah terperangkap dalam dunia prostitusi atau industri pornografi.
Oleh karena itu, ketika dunia menyaksikan tampilnya ladyboy-ladyboy yang memiliki kualitas pribadi dan prestasi mengagumkan, tak pelak mereka segera meraih simpati publik dan menjadi role model bagi keberadaan ladyboy-ladyboy lainnya.
Hal itu seperti apa yang dikatakan oleh Belle Nuntita dalam sebuah wawancara dengan Time Out Hongkong:
"Semua ladyboy bangga dan mendukungku habis-habisan, dan aku tidak pernah lupa darimana aku berasal."
Artikel berikut merupakan pengembangan dari postingan yang pernah kami unggah sebelumnya yang berjudul 10 Ladyboy Asia Paling Cantik. Dengan alasan postingan tersebut termasuk dalam kelompok postingan terpopuler selama berbulan-bulan, membuat kami tergerak untuk melengkapi detail informasi dari ke 10 Ladyboys yang secara eksplisit diakui sebagai Ladyboy tercantik dengan segudang prestasi. Dan inilah peringkat kelima dalam daftar kami:
Baca juga: 10 Ladyboys Asia Paling Cantik
5. Alicia Liu
Alicia Liu |
Alicia Liu lahir di Taoyuan County (sekarang Kota Taoyuan), Taiwan pada 12 Juni 1986. Dia adalah model dan artis televisi Taiwan. Meski memiliki banyak nickname, dia lebih dikenal dengan nama tenar, Liu Xun-ai dan Xiao Ai.
Seperti semua ladyboy, Alicia Liu terlahir sebagai anak laki-laki dan diberi nama Zi-hua. Tidak banyak informasi yang ada tentang masa kecil Alicia Liu kecuali seperti yang sudah-sudah, ia juga mengalami krisis gender dalam usia yang masih belia. Tidak diketahui pula apa pemicunya dan kenapa hal itu bisa terjadi.
Namun yang pasti dikisahkan bahwa sejak ia masih bersekolah, Liu sudah terbiasa mengidentifikasikan dirinya sebagai perempuan. Liu biasa menggunakan WC wanita di sekolah padahal ia seorang laki-laki. Ia pun lebih sering mengenakan rok daripada celana saat pergi ke sekolah. Akibatnya, dia kerap mengalami gangguan dan perundungan (bullying) yang dilakukan oleh teman-teman sekolahnya.
Lulus sekolah Liu bekerja sebagai model majalah dan aktris pada sebuah program parodi televisi. Melalui acara parodi TV inilah namanya mencuat dan mulai terkenal sebagai model dan artis cantik. Awalnya semua terlihat lancar sampai pada awal tahun 2010. Dunia entertainment Taiwan dilanda kegemparan oleh sebuah rumor online tentang identitas gender asli Alicia Liu (why?, why is it always happened again?).
Seorang mantan teman satu sekolahnya dahulu (ada yang menyebutkan bahwa dia adalah adik kelas, namun beberapa lainnya menyebutkan teman sekelas), menyebarkan sebuah foto kelulusan yang ternyata adalah foto Liu saat masih SMA. Dalam foto tersebut, Liu berada di daftar kelompok alumni laki-laki!.
Untuk meredakan kehebohan yang diakibatkan oleh rumor itu, Liu kemudian mengadakan konferensi pers. Dalam jumpa pers tersebut, Liu belum secara langsung mengakui bahwa ia adalah seorang Transgender. Ditanya soal kontroversi yang menimpanya, ia hanya menjawab:
"Saya senang menjadi wanita, tak peduli apapun masa lalu saya."
Saya senang menjadi wanita, tak peduli apapun masa lalu saya. Untuk go public dengan perubahan jenis kelamin, lebih merupakan bantuan bagi saya daripada rintangan, dan hal itu tidak mempengaruhi kehidupan saya
Dalam kesempatan itu pula, Liu menunjukan KTP Taiwan-nya. Dalam KTP tersebut tertera jenis kelamin Liu adalah wanita yang artinya secara hukum, negara Taiwan mengakui bahwa ia adalah seorang wanita!.
Aliciu Shows Her ID Card |
Alicia Liu ID Card |
Seminggu kemudian, ketika diwawancarai oleh "China Times", barulah Liu menegaskan bahwa ia memang seorang Trangender. Liu juga mengatakan:
"Untuk go public dengan perubahan jenis kelamin, lebih merupakan bantuan untuk saya daripada rintangan, dan hal itu tidak mempengaruhi kehidupan saya".
Liu juga mengatakan bahwa ia mendapat dukungan sepenuhnya dari keluarga, teman-teman dan agencynya.
Lihat juga video jumpa pers Alicia Liu dibawah ini dimana dia menunjukkan KTP wanitanya sekaligus ajang mempromosikan official blognya:
Maaf, hanya komentar relevan yang akan ditampilkan. Komentar sampah atau link judi online atau iklan ilegal akan kami blokir/hapus.
0Komentar